Bisnis warung akan sangat menguntungkan jika memiliki buku warung.
Dimasa sekarang bisnis warung sangat diminati oleh banyak orang. Tidak perlu menulis di buku, anda cukup mendownload aplikasi BukuKas di handphone anda.
BukuKas merupakan aplikasi pengatur keuangan untuk bisnis warung yang anda kelola.
Sebelum anda membuka bisnis warung sebaiknya anda mempersiapkan segala sesuatunya dengan matang.
Seperti tempat dan lokasi warung, pemilihan bahan baku, target pemasaran, dll
Jenis-jenis Warung
Pada dasarnya, warung adalah jenis usaha yang dimiliki perorangan, jadi pembangunannya biasanya di sekitar kampus, perumahan, dan perkantoran. Berikut jenis -jenis warung.
Baca Juga :
1. Warung Makan
Warung makan merupakan warung yang sangat diminati. Untuk anda yang akan membuka usaha warung, mungkin warung makan adalah pilihan yang tepat.
Jenis makanannya apapun pasti akan bertahan karena setiap manusia akan membutuhkan makanan.
2. Warung Sembako
Warung sembako adala warung yang menjual berbagai keperluan rumah tangga sehari-hari. Contohnya seperti beras, minyak, gula, garam, dll.
Warung sembako juga tidak ada matinya karena pasti semua manusia akan mengkonsumsi kebutuhan- kebutuhan dasar itu sebagai bahan masak.
Anda juga bisa menambahkan untuk menjual produk lainnya seperti bumbu dapur, cabai, bahkan gas LPG.
3. Warung fotokopi
Selain membuka fotokopian anda bisa menyiapkan komputer yang sudah terkoneksi dengan jaringan internet.
Jadi bukan sekedar fotokopi tetapi warung anda bisa sebagai tempat print berbagai sumber dari internet. Tidak lupa menyiapkan keperluan alat tulis dan alat kantor untuk melengkapi warung anda supaya lebih lengkap.
4. Warung Kaki Lima
Warung kaki lima bisa anda jadikan referensi ketika anda mau memulai bisnis warung.
Warung kaki lima anda bisa menyediakan rokok, kopi, dan hampir mirip dengan warung sembako tapi versi lebih kecil.
Coba dengan membuka warung kaki lima dengan menyediakan kursi atau meja jadi siapkan juga minuman seduh yang praktis.
Untuk warung jenis ini biasanya banyak yang berhutang karena posisi warung ini biasanya terdapat di daerah menengah ke bawah.
Anda tidak perlu repot untuk menyiapkan buku warung, karena sudah tersedia aplikasi online yaitu BukuKas sebagai pengatur keuangan anda.
5. Warung Pulsa dan Paket Data Internet
Pada zaman sekarang semua manusia pasti memerlukan pulsa dan paket data internet.
2 hal itu sudah termasuk dalam kebutuhan sehari-hari apalagi di masa pandemi ini yang semuanya serba online.
Modal yang dibutuhkan untuk memulai jenis warung pulsa dan paket data internet ini juga termasuk kecil.
Dengan modal kurang dari 1 juta anda suda bisa membuka dan menjalankan bisnis ini.
Bisnis apapun itu sebaiknya anda tidak perlu menyiapkan buku warung untuk menuliskan pemasukan dan pengeluaran keuangan pada warung anda. Karena tersedianya aplikasi online BukuKas akan mempermudah anda.
Tinggalkan Balasan